Podcast Sehat Seutuhnya

Sehat Seutuhnya dalam misi untuk sharing ilmu kesehatan untuk masyarakat Indonesia mengenai pola hidup sehat yang berbasis penelitian untuk MENCEGAH dan MELAWAN penyakit tidak menular, seperti stroke, sakit jantung, diabetes, hipertensi, yang telah membunuh mayoritas masyarakat Indonesia dan bahkan dunia! Ngeri kan? Makanya kita lakuin ini! Hosted by Willy Yonas, Bachelor of Health Ministry

Sehat dengan pangan nabati

Makan adalah bagian yang tidak terpisahkan dari diri kita. Apa yang kita makan tidak hanya untuk mencukupi kebutuhan gizi saja, tapi juga memiliki dampak kesehatan jangka panjang. Kamu mungkin mengenal berbagai macam diet yang sedang tren saat ini, yang mungkin bisa menurunkan berat badanmu (BB) dalam waktu singkat. Tapi, tahukah kamu tentang dampak jangka panjangnya?
Shopping Cart